back to top
REDAKSI "PT.NUSANTARA WARTAMA DUABELAS" tabloidnusantara.com "MEMBUKA WAWASAN DAN MENCERDASKAN
BerandaNASIONALMENTERI WIHAJI, KOMUNIKASI PENTING SEBAGAI SOLUSI DAN PENCEGAH KONFLIK KELUARGA

MENTERI WIHAJI, KOMUNIKASI PENTING SEBAGAI SOLUSI DAN PENCEGAH KONFLIK KELUARGA

Ia mengajak peran anggota terutama para orang tua sebagai menyampaikan edukasi serta membantu memberikan solusi bagi persoalan yang dialami remaja salah satunya melalui komunikasi yang baik.

“Problem keluarga dimulai dari keluarga, solusinya dikembalikan ke keluarga dengan ngobrol insya Allah itu mengurangi problem kita,” tutur Wihaji.

Pada kesempatan lain, Deputi Bidang Koordinasi Peningkatan Kualitas Anak, Perempuan, dan Pemuda Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) Woro Srihastuti Sulistyaningrum menyebut pengasuhan menjadi kunci untuk menangani kekerasan dalam keluarga.

“Kalau kaitannya dengan berbagai kekerasan yang banyak melibatkan anak, banyak isu yang muncul sekarang ini. Kata kuncinya itu ada di pengasuhan sebenarnya, lalu kemudian pengasuhan ini mengalami kendala dengan berbagai alasan, misalnya kedua orang tua terpaksa harus bekerja karena masalah ekonomi, jadi masih banyak orang tua yang mungkin tidak paham bagaimana mengasuh anak,” kata Woro.

Ia menegaskan kesiapan dalam membangun keluarga menjadi isu yang penting untuk diperhatikan oleh seluruh kementerian dan lembaga.

TABLOID BOLA

RELATED ARTICLES
- Advertisment -

Most Popular

Recent Comments