back to top

BerandaSPORTSPEMERINTAH JABAR SUPPORT LOMBA KERETA SABUN JADI EVEN TAHUNAN

PEMERINTAH JABAR SUPPORT LOMBA KERETA SABUN JADI EVEN TAHUNAN

BANDUNG,tabloidnusantara.com” – Lomba Kereta Sabun ke-11 yang digelar di Sabuga, Kota Bandung mendapatkan apresiasi dari Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin. Pihaknya mendukung pengembangan kreativitas masyarakat untuk menarik wisatawan.

Bey mengatakan kegiatan ini mencerminkan kreativitas masyarakat Jawa Barat yang tidak pernah surut, sekaligus menampilkan inovasi dalam desain dan teknologi kendaraan yang semakin maju.

“Ini menunjukkan bahwa Bandung dan Jawa Barat tidak pernah kurang dalam kreativitas. Kendaraan yang saya lihat tadi jauh lebih modern dibandingkan dulu,” ungkap Bey, Sabtu (14/12/2024).

PJ Gubernur ini mengaku, akan mendukung Pemerintah Kota Bandung menjadikan event ini sebagai agenda tahunan untuk terus mengangkat potensi dan kreativitas masyarakat. Apalagi, event ini mampu menarik wisatawan luar kota.

TABLOID BOLA

RELATED ARTICLES
Tabloid Nusantara
Tabloid Nusantarahttps://tabloidnusantara.com/
Membuka Wawasan Dan Mencerdaskan
- Advertisment -

Most Popular

Recent Comments